Kehadiran fitur sunroof di mobil memang memberikan suasana berbeda, apalagi untuk mobil bergenre multi purpose vehicle (MPV) layaknya Toyota Voxy atau Alphard. Selain menambah kemewahan, suasana di dalam kabin mobil pun akan terasa lapang berkat visibilitas yang lebih dibandingkan mobil beratap konvensional. Tidak hanya itu, saat bertamasya bersama keluarga ke daerah pegunungan, pemilik bisa […]
Monthly Archives: November 2020
Mengingat harganya yang di atas mobil pada umumnya, biasanya langsung terpikir perawatan mobil mewah pun berbeda. Simak perawatan mobil mewah yang sebenarnya tidak seperti yang dibayangkan. Memiliki mobil mewah adalah impian tiap orang. Ada dua tipikal pemilik sekaligus pengguna mobil mewah ini. Pertama yang memang menggunakan mobil tersebut, dan yang kedua adalah yang hanya menggunakannya […]
Nama Toyota Alphard memang tidak asing di telinga masyarakat Indonesia. Mobil ini dikenal sebagai mobil keluarga kelas menengah atas yang mewah dan premium. Disebut mobil keluarga karena kabinnya yang luas dengan kapasitas 7 orang. Tidak heran mengapa mobil ini sangat familiar di Indonesia, hal ini karena Toyota Alphard telah ada di pasar Indonesia sejak pertama kali diperkenalkan […]
Toyota Alphard merupakan salah satu jenis mobil MPV kelas atas yang diluncurkan oleh Toyota Motor Corporation pada tahun 2002. Alphard menjadi pilihan utama mobil MPV keluarga pada kelas premium karena kabin nya yang cukup luas serta fitur-fiturnya yang lengkap dan berkelas. Toyota Alphard memiliki total 3 varian dimana varian Q Toyota Alpard 8percepatan merupakan varian tertinggi. Harga […]